Virtual Verbal
  • GAMES
  • VERBALISM
  • VERBALISTIC
  • SPECIAL
    • VIRTUALISM
    • VRIENDS
    • Hommy Trip
  • TENTANG KAMI
    • About
    • Pedoman Media Siber
    • Kode Etik Jurnalistik
    • Privacy Policy
    • Contact
No Result
View All Result
Virtual Verbal
No Result
View All Result

FF7 Remake dan KH3 Merupakan Game yang Sangat Ditunggu Di Jepang

Yandi Nurdiansyah oleh Yandi Nurdiansyah
19 February 2018
di BERITA TERBARU, GAMES
Bagikan ke FacebookBagikan ke Twitter

Sudah bukan rahasia lagi bahwa dua game yang sama-sama merupakan franchise utama dari Square Enix ini telah menjadi salah satu game yang sangat diantisipasi oleh gamers diseluruh dunia, menjanjikan sensasi petualangan action RPG dengan jalinan cerita yang kuat merupakan alasan utamanya.

Lalu bagaimana kira-kira pandangan dari gamers Jepang itu sendiri yang notabene merupakan negeri kampung halaman dari kedua franchise ini? dan ternyata tidak jauh berbeda, pasalnya majalah gaming Jepang Famitsu baru saja merilis sebuah daftar game yang sangat ditunggu versi pembacanya berdasarkan sebuah votes yang dilakukan pada tanggal 25 sampai dengan 31 Januari yang lalu, dan inilah hasilnya!

1. [PS4] Final Fantasy VII Remake – 864 votes
2. [PS4] Kingdom Hearts III – 543 votes
3. [PS4] Hokuto ga Gotoku – 537 votes
4. [PS4] Super Robot Wars X – 313 votes
5. [3DS] Persona Q2 – 279 votes
6. [PSV] Romancing SaGa 3 – 257 votes
7. [PS4] Valkyria Chronicles 4 – 216 votes
8. [NSW] Shin Megami Tensei V – 214 votes
9. [PS4] Zanki Zero – 213 votes
10. [PS4] Death end re;Quest – 207 votes
11. [PS4] Catherine: Full Body – 205 votes
12. [PS4] Code Vein – 177 votes
13. [PS4] Dragon Quest Builders 2 – 170 votes
14. [PS4] Ace Combat 7 – 167 votes
15. [NSW] Dragon Quest XI – 163 votes
16. [PS4] Disaster Report 4 Plus: Summer Memories – 160 votes
17. [NSW] Fire Emblem – 154 votes
18. [NSW] Project Octopath Traveler – 146 votes
19. [PS4] Secret of Mana – 142 votes
20. [NSW] Kirby Star Allies – 140 votes
21. [PS4] Metal Max Xeno – 136 votes
22. [PSV] Super Robot Wars X – 135 votes
23. [NSW] Bayonetta 3 – 127 votes
24. [PS4] Far Cry 5 – 125 votes
25. [PS4] Jikkyou Powerful Pro Baseball 2018 – 123 votes
26. [PSV] Secret of Mana – 120 votes
27. [PSP] Ushiro – 118 votes
28. [PS4] Girls und Panzer: Dream Tank Match – 105 votes
29. [NSW] Dragon Quest Builders – 103 votes
30. [PS4] Persona 3: Dancing Moon Night – 99 votes

BACA JUGA:  Monster Hunter World Perlihatkan Dibalik Layar Pembuatannya

Bisa dilihat Final Fantasy VII Remake menempati urutan pertama dengan jumlah perolehan 864 suara diikuti oleh Kingdom Hearts III dengan 543 suara, ini membuktikan bahwa kedua game ini memang menjadi game yang sangat diantisipasi diseluruh dunia, karena gamers Jepang yang biasanya selalu memiliki selera yang unik dan berbeda pun berpendapat sama jika berbicara mengenai dua game ini.

BACA JUGA:  PBNC: Memberikan Peluang dan Ruang Bagi Para Gamer Indonesia

Kingdom Hearts III sendiri sudah dipastikan akan rilis tahun 2018 ini, sedangkan untuk Final Fantasy VII Remake masih belum jelas kapan waktu rilisnya. Beberapa orang berspekulasi mungkin akan dirilis tahun 2019 mendatang, semoga saja informasi lebih jelasnya akan kita dapatkan di acara E3 tahun ini.

Topik: GamesNewsPlayStationSquare Enix
Tulisan Sebelumnya

Hanamasa: All You Can Eat (Masih) Terbaik Saat Ini

Tulisan Selanjutnya

[Review] Ame no Marginal: Elegi dalam Hujan Abadi

Beberapa Tulisan Lainnya

Astral Chain

Astral Chain Game Buatan Dev. NieR: Automata Akan Hadir di Switch

20 February 2019
Doraemon: Nobita no Bokujou Monogatari

Bandai Namco Umumkan Doraemon: Nobita no Bokujou Monogatari

19 February 2019
10 game

10 Game Baru yang Akan Rilis Minggu Ini! [18-24 Februari 2019]

19 February 2019
Yakuza Kiwami

Siapkan PC Kamu Untuk Memainkan Yakuza Kiwami

19 February 2019
Final Fantasy XV

Final Fantasy XV DLC Episode Ardyn Lepas Segudang Informasi

19 February 2019
Frontier 2019

Kemeriahan Acara Pembukaan Toys Frontier 2019

14 February 2019
Buka Lagi
Tulisan Selanjutnya
Ame no Marginal

[Review] Ame no Marginal: Elegi dalam Hujan Abadi

TERPOPULER

  • cara menampilkan fps

    Cara Menampilkan FPS (Frame Rate) di Dalam Games PC

    1 dibagikan
    Share 1 Tweet 0
  • Berada di Tahap Mana Rank CS:GO Kamu?

    0 dibagikan
    Share 0 Tweet 0
  • [Review] The Promised Neverland: Anak-anak Cerdas Versus Realitas

    1 dibagikan
    Share 1 Tweet 0
  • ‘Chit-Chat’ Bersama Benny “Moza” Setiawan Endeavour389

    1 dibagikan
    Share 1 Tweet 0
  • Mengenal Lebih Dalam Apa Itu Hikikomori dan NEET

    18 dibagikan
    Share 18 Tweet 0
  • Tak Perlu Bingung Membedakan Expansion Pack dan DLC

    0 dibagikan
    Share 0 Tweet 0
  • PS4 Hen, Sebuah Solusi yang Patut Diantisipasi

    7 dibagikan
    Share 7 Tweet 0
  • 5 Rekomendasi Band Folk Indonesia Buat Nemenin Hari Kalian

    0 dibagikan
    Share 0 Tweet 0
  • 5 Analisa Misteri Pengabdi Setan yang Bikin Penasaran

    0 dibagikan
    Share 0 Tweet 0
  • Hubungan Frekuensi Monitor (Hz) dan Frame Rate (FPS)

    13 dibagikan
    Share 13 Tweet 0

TERBARU

Astral Chain

Astral Chain Game Buatan Dev. NieR: Automata Akan Hadir di Switch

20 February 2019
Moonlighter, Dungeon Crawler Sadis, Lucu, dan Mendebarkan

Moonlighter, Dungeon Crawler Sadis, Lucu, dan Mendebarkan

20 February 2019
Doraemon: Nobita no Bokujou Monogatari

Bandai Namco Umumkan Doraemon: Nobita no Bokujou Monogatari

19 February 2019
10 game

10 Game Baru yang Akan Rilis Minggu Ini! [18-24 Februari 2019]

19 February 2019
Yakuza Kiwami

Siapkan PC Kamu Untuk Memainkan Yakuza Kiwami

19 February 2019
Final Fantasy XV

Final Fantasy XV DLC Episode Ardyn Lepas Segudang Informasi

19 February 2019
ayam SPG

Ayam SPG: Porsi Gede, Sekenyang Lihat SPG!

16 February 2019
Frontier 2019

Kemeriahan Acara Pembukaan Toys Frontier 2019

14 February 2019
toys frontier 2019

Toys Frontier 2019: Pameran Mainan Terbesar Siap Hadir Menyapa Jogja

13 February 2019
toys frontier 2019

Informasi Seputar Event Toys Frontier Yogyakarta 2019

13 February 2019

© 2018 - Virtual Verbal. All Right Reserved.

  • Home
  • About
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Privacy Policy
  • Contact
No Result
View All Result
  • GAMES
  • VERBALISM
  • VERBALISTIC
  • SPECIAL
    • VIRTUALISM
    • VRIENDS
    • Hommy Trip
  • TENTANG KAMI
    • About
    • Pedoman Media Siber
    • Kode Etik Jurnalistik
    • Privacy Policy
    • Contact

© 2018 - Virtual Verbal. All Right Reserved.

X